Thursday, September 19, 2013

Review : Etude House Sweet Lace Nail Seal

Back again with nail polish and simple nail art with Etude House Sweet Lace Nail Sticker. Aku termasuk suka menggunakan nail sticker, karena selain dapat instant nail art look, hasil juga rapi, cara pakai juga lebih mudah dan cepat. Curhat sedikit, sebenernya aku pengen banget mau post dalam bahasa inggris, tapi karena bahasa inggris aku termasuk pas-pasan, jadinya ga pede *haha*.
Etude House Sweet Lace Nail Seal
Aku suka banget dengan nail sticker ini karena lace pattern terlihat unik. Untuk pilihan warnanya ada 2 macam, yaitu "White One Piece" dan "Black See Through". Aku pilih yang Black See Through, karena untuk pakai warna yang cerah, lace print lebih terlihat jelas.
Sweet Lace Nail Seal in Black See Through
Let see the Lace Pattern closer....
Look! Patternnya imut banget, untuk satu set terdiri dari 8 nail seals dan kamu bisa pasang sesuai selera. Tapi sebenernya ada 10 nail seals, hanya saja 2 nail seals bukan Lace Pattern, hanya silver line saja :)
Untuk panjang masing-masing nail seal 12.5cm. Jadi bisa dipakai 3-4 kali loh.
"This finely printed nail seal sticker instantly supplies nails with a stylish and edgy look"
[Direction] 
1. Apply base coat and desired nail color on clean nails and wait until completely dry.
2. Carefully remove sticker with tweezers or fingernails and cut off desired amount.
3. Firmly press onto fingernail until smoothly adhered to nail surface and finish with top coat.
How to use

Biar makin cocok, untuk warna nail polish aku pakai Etude House Look at My Candy Nail CPP501. Here's the result! *Taraaaa*

Sorry, masih agak messy, tapi bagus kan hasilnya? Maybe next time, aku mau coba White One Piece, atau kalian bisa share review kalian juga ^^
LIKE : 
♡ Love the Lace Pattern, really cute design.
♡ Cheap price and easy to use. 1 set, bisa untuk 3-4 kali pakai.
♡ Tidak terlihat FAKE.

DISLIKE :
メ Nothing

Thank you for reading!

2 comments:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...